News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Wabup Hankam Tinjau Kondisi Jalan di Seputaran Kota Menggala

Wabup Hankam Tinjau Kondisi Jalan di Seputaran Kota Menggala


Menggala - Wakil Bupati Tulang Bawang, Hankam Hasan, melakukan kunjungan lapangan ke beberapa lokasi di Kota Menggala untuk meninjau kondisi jalan rusak dan pembangunan mushola. Lokasi yang dikunjungi antara lain Jl. Senayan, Jl. Perumnas 55, Pembangunan Mushola Tangga Raja, dan Gardu Induk Tangga Raja.

Menurut Hankam Hasan, perbaikan jalan dan peninjauan ini menjadi perhatian serius bagi pemerintah daerah Tulang Bawang, karena ruas jalan yang rusak merupakan akses bagi beberapa desa serta jalur penghubung.

Ia menegaskan bahwa pemerintah akan tetap mengupayakan agar perbaikan segera direalisasikan demi kenyamanan masyarakat sekitar.

Hankam Hasan juga merupakan calon Wakil Bupati Tulang Bawang yang terpilih pada Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024, dengan masa bakti 2025-2029. Dia berpasangan dengan Qudrotul Ikhwan sebagai Calon Bupati Tulang Bawang. (Mr)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar